23 Rekomendasi Game Perang Offline Terbaik 2019 (PC & Android) - PanutanIM -->
23 Rekomendasi Game Perang Offline Terbaik 2019 (PC & Android)

23 Rekomendasi Game Perang Offline Terbaik 2019 (PC & Android)

MasIrfun.Com - Kamu penggemar game perang tapi sering bermasalah dengan koneksi internet? Berikut rekomendasi game perang offline terbaik untuk PC & Android (wajib main!).


Game bertema peperangan menjadi salah satu yang diminati kalangan gamer, seperti kepopuleran PUBG Mobile dan Free Fire yang jadi salah satu game perang online paling banyak dimainkan, guys.

Sayangnya nggak semua orang bisa menikmati fitur online secara nyaman. Berbagai kendala seperti koneksi internet lemot dan kadang putus (disconnect) jadi permasalahan utama.

Makanya, pada artikel ini MasIrfun bakal mengulas sejumlah rekomendasi game perang offline terbaik yang bisa kamu mainkan, guys. Penasaran?


Rekomendasi Game Perang Offline Terbaik 2019 (PC & Android)


game perang offline terbaik PC & Android

Walau dimainkan tanpa perlu jaringan internet, jajaran game perang offline di bawah ini tetap membawa feel yang nggak kalah seru nan menegangkan.

Terlebih kamu bisa memainkannya baik pada perangkat smartphone PC dan Android yang keduanya memiliki pengalaman bermain yang berbeda loh, guys.

Daftar Game Perang Offline PC Terbaik 2019


Sementara itu game perang offline PC bukan hanya menawarkan grafis yang lebih mantap, namun juga konsep yang lebih matang dengan jalan cerita yang bikin kamu terhanyut di dalamnya.

Pada daftar ini, kamu pun nggak hanya sekadar tembak-menembak di dalamnya. Melainkan ada strategi yang mesti kamu pikirkan untuk memenangkan peperangan dengan musuh loh.

1. Metal Gear Solid V The Phantom Pain


Game offline perang untuk PC/Laptop yang pertama yaitu Metal Gear Solid V The Phantom Pain, adalah sebuah game diterbitkan oleh KONAMI.

Game yang berhasil dikembangkan oleh Kojima Productions ini sangat banyak sekali mencuri perhatian para gamers, loh.

Pasalnya, game satu ini sangat unik karena pada permainannya ini memiliki teman hewan peliharaan. Dimana tugasnya untuk menghabisi semua lawanmu.

Detail Spesifikasi Minimum & Rekomendasi Metal Gear Solid V The Phantom Pain

Spesifikasi Minimum METAL GEAR SOLID V: THE PHANTOM PAIN
Spesifikasi Recommended METAL GEAR SOLID V: THE PHANTOM PAIN
OS: Windows XP OS: Windows 10
CPU: Intel Core i5-4460 @3.40GHz CPU: Intel Core i7-4790 @3.60GHz
GPU: NVIDIA GeForce GTX 650 GPU: NVIDIA GeForce GTX 760
VRAM: 2 GB RAM: 8 GB
RAM: 4 GB HDD: 28 GB
HDD: 28 GB
-

2. Resident Evil 2 Remake


Siapa sih yang belum mengenal game Residen Evil 2 ini ? Game yang sangat populer sekali di kalangan anak kecil sampai tua.

Jika kamu dulu semasa kecil hanya buang duit bermain game Playstation, saat ini sudah memainkannya dengan PC/Laptop, guys.

Detail Spesifikasi Minimum & Rekomendasi Resident Evil 2 Remake

Spesifikasi Minimum Resident Evil 2 Remake
Spesifikasi Recommended Resident Evil 2 Remake
OS: WINDOWS® 7, 8, 8.1, 10 (64-BIT Required)OS: WINDOWS® 7, 8, 8.1, 10 (64-BIT Required)
Processor: Intel® Core™ i5-4460, 2.70GHz or AMD FX™-6300 or betterProcessor: Intel® Core™ i7-3770 or AMD FX™-9590 or better
Memory: 8 GB RAMMemory: 8 GB RAM
Graphics: NVIDIA® GeForce® GTX 760 or AMD Radeon™ R7 260x with 2GB Video RAMGraphics: NVIDIA® GeForce® GTX 1060 or AMD Radeon™ RX 480 with 3GB VRAM
DirectX: Version 11DirectX: Version 11

3. Dishonored


Game offline perang ketiga untuk perangkat PC maupun Laptop yakni Dishonored adalah game action petualangan yang dikembangkan oleh Arkane Studios.

Dishonored ini telah diterbitkan oleh Bethesda Sofworks, merupakan satu game yang wajib kamu masukkan ke dalam daftar installan di PC/Laptop kamu, guys!

Pasalnya, game Dishonored memiliki plot yang menarik untuk kamu mainkan, loh. Nice!

Detail Spesifikasi Minimum & Rekomendasi Dishonored

Spesifikasi Minimum Dishonored
Spesifikasi Recommended Dishonored
OS: Windows Vista / Windows 7OS: Windows Vista / Windows 7
Processor: 3.0 GHz dual core or betterProcessor: 2.4 GHz quad core or better
Memory: 4 GB system RAMMemory: 4 GB system RAM
Hard Disk Space: 9 GBHard Disk Space: 9 GB
Video Card: DirectX 9 compatible with 512 MB video RAM or better (NVIDIA GeForce GTX 460 / ATI Radeon HD 5850)Video Card: DirectX 9 compatible with 768 MB video RAM or better (NVIDIA GeForce GTX 460 / ATI Radeon HD 5850)
Sound: Windows compatible sound card
Sound: Windows compatible sound card

4. Battlefield V


Daftar pertama game perang offline PC terbaik ada Battlefield V yang sekaligus game besutan Electronic Arts (EA) yang menawarkan pengalaman grafis terbaik hingga saat ini.

Game dengan latar belakang Perang Dunia II ini sempat mengalami kritik karena karakter utama wanita dan sejumlah kekeliruan sejarah di dalamnya.

Walaupun begitu, game ini masih layak buat kamu mainkan karena mendapatkan review positif dari para pemainnya loh.

Spesifikasi Minimum Battlefield V (PC Windows)

Spesifikasi Minimum Battlefield V
OS: Windows 7 64-bit
CPU: Intel Core i5-6600K 3.5GHz or AMD FX-6350 3.9 GHz
RAM: 8 GB System Memory
GPU: GeForce GTX 660 or Radeon HD 7850 2GB
HDD: 50GB Available Hard Drive Space
API: DirectX 11

Link Download

5. Stronghold Crusader 2


Stronghold Crusader 2 adalah game perang kerajaan offline yang mengambil setting peradaban kuno. Di sini kamu bakal diajak untuk membangun kerajaan dan berperang dengan kerajaan lainnya.

Selain berperang, kamu juga harus mengumpulkan berbagai resource. Mulai dari perkebunan, pertambangan, peternakan, dan lainnya.

Game yang tergolong ringan untuk perangkat dengan spesifikasi pas-pasan ini, tentu cocok dimainkan pada PC atau laptop kebanyakan saat ini.

Spesifikasi Minimum & Rekomendasi Stronghold Crusader 2 (PC Windows)

Spesifikasi Minimum Stronghold Crusader 2
Spesifikasi Recommended Stronghold Crusader 2
OS: Win Xp 32OS: Win 7 64
Processor: Core 2 Duo E4400 2.0GHz atau Athlon 64 X2 Dual Core 4600+Processor: Core 2 Duo E7400 2.80GHz atau Athlon II X2 265
Memory: 2 GB RAMMemory: 4 GB RAM
Video Card : GeForce 8800 GT atau Radeon HD 2900 XT 512MBVideo Card : GeForce GTS 450 atau Radeon HD 3850 X3
Sound Card : DX 9Sound Card : DX 9
Hard Drive : 6 GB
Hard Drive 6 GB

Link Download

Game Perang Offline PC Lainnya...

6. This War of Mine


Game bertema perang nggak selalu memiliki gameplay tembak-tembakan, seperti Call of Duty dan lainnya, guys.

This War of Mine menggunakan latar belakang Perang Dunia di mana kamu harus menyelamatkan orang-orang sipil yang bertahan hidup dalam sebuah rumah yang hampir hancur akibat perang.

Segala keputusan yang kamu buat pada sebuah karakter dalam game ini, akan memengaruhi karakter lainnya. Jadi siap-siap untuk mengatur strategi ya!

Spesifikasi Minimum & Rekomendasi This War of Mine (PC Windows)

This War of Mine System Requirements (Minimum)
This War of Mine Recommended Requirements
CPU: Intel(R) Core(TM)2 Duo 2.4, AMD Athlon(TM) X2 2.8 Ghz CPU: Intel(R) Core(TM)2 Quad 2.7 Ghz, AMD Phenom(TM)II X4 3 Ghz
CPU SPEED: Info CPU SPEED: Info
RAM: 2 GB RAM: 4 GB
OS: Windows XP SP3 (32 bit) / Vista OS: Windows 7/Windows 8/Windows 10
VIDEO CARD: Geforce 9600 GS, Radeon HD4000, Shader Model 3.0, 512 MB VIDEO CARD: GeForce GTX 260, Radeon HD 5770, 1024 MB, Shader Model 3.0
PIXEL SHADER: 3.0 PIXEL SHADER: 3.0
VERTEX SHADER: 3.0 VERTEX SHADER: 3.0
SOUND CARD: DirectX compatible SOUND CARD: DirectX compatible
DEDICATED VIDEO RAM: 512 MBDEDICATED VIDEO RAM: 1024 MB

Link Download

7. Wolfenstein II: The New Colossus


Wolfenstein II: The New Colossus masih membawa premis yang sama seperti yang dihadirkan pada prekuelnya.

Di sini, kamu masih akan melanjutkan misi dalam menghabisi dominasi pasukan Nazi yang kini sudah hampir menguasai Amerika Serikat, guys.

Bukan hanya alur cerita yang menarik, grafis yang terkesan dark dan kelam juga menjadi nilai jual utama dari game perang offline yang satu ini.

Spesifikasi Minimum & Rekomendasi Wolfstein II: The New Colossus (PC Windows)

Spesifikasi Minimum Wolfstein II: The New Colossus
Spesifikasi Recommended Wolfstein II: The New Colossus
OS: Windows 7OS: Windows 10
CPU: Intel Core i5-2500 @3.3GHz / AMD FX-8320CPU: Intel Core i7-2600S @2.8GHz / AMD FX-8350
GPU: NVIDIA GeForce GT 560/ AMD Radeon HD 6870GPU: NVIDIA GeForce GTX 1050 Ti / AMD Radeon RX 470
VRAM: 1 GBVRAM: 4 GB
RAM: 6 GBRAM: 16 GB
HDD: 40 GB
HDD: 40 GB

Link Download

8. Sniper Elite V2


Terakhir ada Sniper Elite V2, game perang sniper dengan nuansa stealth yang wajib juga untuk kamu mainkan.

Game ini mengambil latar belakang peperangan Berlin, di mana kamu akan berperan sebagai penembak jitu dalam menghabisi serangan para tentara Jerman.

Fitur menarik dari franchise Sniper Elite adalah Kill-Cam di mana kamu akan dikasih gerak lambat peluru saat menembus musuh, loh. Buat kamu yang suka gore, yakin gak mau main?

Spesifikasi Minimum Sniper Elite V2 (PC Windows)

MINIMUM SYSTEM REQUIREMENTS 
OS: Windows Vista/7
Processor: Intel Core 2 Duo @ 2.0 Ghz / AMD Athlon 64 X2 4200+
Memory: 2 Gb
Hard Drive: 10 Gb free
Video Memory: 512 Mb
Video Card: nVidia GeForce 8800 / ATI Radeon HD 3870
Sound Card: DirectX Compatible
DirectX: 10
Keyboard
Mouse
DVD Rom Drive

Link Download

Daftar Game Perang Offline Android Terbaik 2019


Pertama MasIrfun bakal bahas beberapa rekomendasi game perang offline Android yang bisa kamu mainkan pada perangkat smartphone, kapan saja dan di mana saja.

Game perang yang bakal kamu mainkan di sini pun terbagi lagi ke dalam beberapa genre, seperti First Person Shooter (FPS) dan juga Third Person Shooter (TPS), loh.

Bukan hanya asal menembak, kamu juga harus memperhatikan strategi untuk memenangkan peperangan. Lalu, apa sajakah game yang MasIrfun rekomendasikan?

1. Cover Fire


Meski dimainkan secara offline, game berjudul Cover Fire ini didesain dengan grafis berkualitas tinggi dengan berbagai pilihan karakter dan senjata yang bisa dipilih di awal permainan ini.

Dengan misi menantang yang ada di setiap levelnya, game buatan Genera Games ini jadi salah satu pilihan para pecinta game perang di Android.

Terbukti dari jumlah download yang hingga artikel ini ditulis telah mencapai lebih dari 10 juta unduhan, loh. Nice!

Detail Spesifikasi Cover Fire

Diupdate25 September 2019
Versi Saat Ini 1.16.0
Ukuran 44M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 18+
Ditawarkan OlehGenera Games
Developerindiesupport@generagames.com
Kebijakan Privasi
Calle Cardenal Bueno Monreal Número 50, planta 2º, puerta 1 41013 Sevilla

LINK DOWNLOAD

2. Six-Guns: Gang Showdown


Game garapan Gameloft memang nyaris nggak pernah mengecewakan. Salah satunya game perang offline berjudul Six-Guns: Gang Showdown.

Meski juga bisa dimainkan dalam mode online multiplayer, game ini juga menyediakan mode offline buat kamu yang ingin main tanpa internet sekaligus menghemat kuota.

Dalam game ini, kamu akan berperan sebagai seorang koboi dan akan membasmi musuh-musuh berwujud zombie maupun manusia (perompak).

Terdapat beberapa misi dengan variasi masing-masing dalam mode offline yang dijamin nggak akan bikin kamu cepat bosan memainkannya deh.

Detail Spesifikasi Six-Guns : Gag Showdown

Diupdate26 April 2019
Versi Saat Ini2.9.5c
Ukuran26M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehGameloft SE
Developerandroid.support@gameloft.com
Kebijakan Privasi
14 rue Auber 75009 Paris

LINK DOWNLOAD

3. Tiny Troopers 2: Special Ops


Meski bertema perang, kamu akan disuguhkan dengan karakter tentara berwujud lucu dalam game dengan judul Tiny Troopers 2: Special Ops ini.

Ditambah dengan kualitas grafis oke, suasana perang dalam game ini jadi lebih menyenangkan dengan karakter 'mini' yang saling tembak-menembak.

Nggak kalah sama game perang lain, game besutan developer CHILLINGO ini sudah di-download dan dimainkan oleh lebih dari sepuluh juta pengguna Android. Kamu termasuk salah satunya?

Detail Spesifikasi Tiny Troopers 2 : Special Ops

Diupdate13 Juni 2018
Versi Saat Ini1.4.8
Ukuran56M
Perlu Android versi 4.0.3 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehCHILLINGO
Developerhelp@eamobile.com
Kebijakan Privasi
Place du Molard 8, 1204 Geneva Switzerland

LINK DOWNLOAD

Game Perang Offline Android Lainnya...

4. Gun War: Shooting Games


Game perang selanjutnya yang akan MasIrfun rekomendasikan untuk kamu adalah Gun War: Shooting Games yang diproduksi oleh Shooter Studio. Game ini memiliki 124 quest yang menarik loh, guys!

Selain itu, terdapat lebih dari 50 senjata yang bisa kamu gunakan. Bukan hanya itu, kamu juga bisa melakukan upgrade senjata untuk meningkatkan kemampuan senjata yang kamu gunakan.

Detail Spesifikasi Gun War : Shooting Games

Diupdate17 Desember 2018
Versi Saat Ini2.8.1
Ukuran60M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehShooter Studio
Developeratomxu2020@gmail.com
Kebijakan Privasi
654 West End Avenue, Unit 8-A New York, NY 10024

LINK DOWNLOAD

5. Brother in Arms 3


Satu lagi game yang dibuat developer kondang Gameloft, berjudul Brothers in Arms 3.

Dalam game ini, kamu akan memerankan tentara Amerika Serikat untuk bertempur melawan prajurit dari berbagai negara lain. Suasana perang yang dibawa layaknya Perang Dunia II.

Bisa kamu mainkan secara offline, game ini memiliki dua mode awal yang bisa kamu pilih, yaitu Raid dan Campaign.

Hingga kini, Brothers in Arms 3 sudah diunduh lebih dari sepuluh juta orang pengguna Android yang menggunakan platform Google Play, guys.

Detail Spesifikasi Brother in Arms 3

Diupdate10 Juli 2019
Versi Saat Ini1.4.9a
Ukuran62M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehGameloft SE
Developerandroid.support@gameloft.com
Kebijakan Privasi
14 rue Auber 75009 Paris

LINK DOWNLOAD

6. Special Force Group 2


Untuk kamu yang menyukai game First Person Shooter (FPS), kamu harus coba game yang satu ini.

Gun War: Shooting Games merupakan game ber-genre FPS yang bisa kamu mainkan baik mode singleplayer melawan bot maupun multiplayer.

Game ini menawarkan 9 mode yang berbeda. Selain itu, senjata yang tersedia juga cukup bervariasi, mulai dari jenis rifle, submachine gun, shotgun, hingga machine gun.

Harga dan Spesifikasi Special Force Group 2

Diupdate12 Agustus 2019
Versi Saat Ini4.0
UkuranBervariasi berdasarkan perangkat
Perlu Android versi Bervariasi berdasarkan perangkat
Install50.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehForgeGames
Developerforgegames.sprt@gmail.com
Kebijakan Privasi
Moscow Presnenskaya emb 8c1

LINK DOWNLOAD

7. Respawnables


Respawnables juga merupakan salah satu game perang antimainstream yang menawarkan konsep berbeda dari yang lainnya. Bahkan bisa dibilang paling unik loh.

Terdapat berbagai mode dan karakter dari berbagai film, misalnya MIB, Elysium, atau Ghostbusters yang dikemas dalam animasi 3D lucu nan menarik.

Digital Legends Entertainment selaku developer membekali game ini dengan total 185 misi yang harus dijalani para pemainnya.

Semua misi tersebut sama-sama bisa dimainkan baik secara online maupun offline sesuai dengan keinginan kamu.

Detail Spesifikasi Respawnables

Diupdate19 September 2019
Versi Saat Ini8.5.0
Ukuran19M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 12+
Ditawarkan OlehDIGITAL LEGENDS ENTERTAINMENT SL
Developerrespawnables.android@digital-legends.com
Kebijakan Privasi
C/ Bruc 50, 2-4 08010 Barcelona (Spain)

LINK DOWNLOAD

8. Elite Killer: SWAT


Kembali pada perang lazim yang berisi para tentara atau pasukan khusus di dalamnya, kali ini ada sebuah game berjudul Elite Killer: SWAT.

Sesuai dengan namanya, kamu akan memainkan karakter seorang pasukan khusus SWAT dan berperang melawan musuh yang kebanyakan adalah teroris.

CanadaDroid menciptakan game ini dengan nuansa perang yang real dengan senjata ala pasukan SWAT, hingga kapal perang yang tampak seperti kapal tempur asli.

Jika bermain, kamu akan tergabung dengan 10 juta orang lainnya yang sudah terlebih dulu download game yang satu ini.

Detail Spesifikasi Elite Killer : SWAT

Diupdate16 Mei 2019
Versi Saat Ini1.5.0
Ukuran21M
Perlu Android versi 4.0 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehCanaryDroid
Developercontact@canadadroid.com
Kebijakan Privasi
Start Chambers, Wickham’s Cay II, P. O. Box 2221, Road Town, Tortola, British Virgin Island

LINK DOWNLOAD

9. Overkill 3


Game perang offline Android selanjutnya yang akan MasIrfun rekomendasikan untuk kamu adalah Overkill 3.

Game ini memang bisa dimainkan tanpa internet, akan tetapi kamu juga bisa bermain mode multiplayer untuk bermain bersama orang dari seluruh dunia.

Overkill 3 juga memiliki endless mode di mana kamu bertugas untuk bertahan dari serbuan musuh. Semakin lama kamu akan menghadapi berbagai musuh yang lebih susah untuk dikalahkan.

Detail Spesifikasi Overkill 3

Diupdate10 Januari 2019
Versi Saat Ini1.4.5
Ukuran28M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install5.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehCraneballs
Developerdavid@craneballs.com
Kebijakan Privasi
Antala Staška 1859/34, Krč, 140 00 Praha 4

LINK DOWNLOAD

10. Gunship Strike 3D


Gunship Strike 3D mengharuskan kamu berperang menggunakan helikopter yang sudah dibekali dengan persenjataan lengkap, sebut saja rudal, misil, dan senjata mesin lainnya.

Candy Mobile selaku developer bisa dibilang sukses menggarap game perang offline ringan yang satu ini. Hingga saat ini Gunship Strike 3D telah di-download lebih dari 50 juta pengguna!

Detail Spesifikasi Gunship Strike 3D

Diupdate16 Mei 2019
Versi Saat Ini1.0.9
Ukuran20M
Perlu Android versi 4.0 dan yang lebih tinggi
Install50.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehCandy Mobile
Developercontact@candy-mobile.com
Kebijakan Privasi
Flat/RM603 06/F, Laws Commercial Plaza 788 Cheung Sha Wan Road, KL

LINK DOWNLOAD

11. Trigger FPS


Developer bernama sama dengan tokoh superhero Marvel terbaru asal Afrika, Black Panther, menciptakan game berjudul Trigger FPS yang juga bisa kamu mainkan secara offline.

Audio dan grafis yang terbilang cukup baik, ditambah sudah adanya elemen FPS pada game yang menyediakan 12 misi ini membuatnya makin menarik dan menantang untuk dimainkan.

Detail Spesifikasi Trigger FPS

DiupdateAugust 9, 2018
Versi Saat Ini2.0.0
Ukuran31M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehMADFINGER Games
Developercontact@madfingergames.com
Privacy Policy
Skrobarenska 502/1 617 00 Brno Czech Republic

LINK DOWNLOAD

12. Star Warfare 2: Payback


Jika kamu mencari musuh perang yang aneh sekaligus menjijikkan, kamu perlu memainkan Star Warfare 2: Payback.

Pasalnya, game yang dibuat Freyr Games ini menyediakan karakter alien yang menyerupai kecoak dan kalajengking untuk kamu kalahkan dalam peperangan.

Meski begitu, kamu akan disediakan beberapa karakter dan berbagai pilihan senjata menarik untuk membantu kamu menaklukkan musuh-musuh tersebut.

Ditambah lagi, terdapat beragam skill ciamik untuk menebas dan menghabisi musuh. Mantul!

Detail Spesifikasi Star Warfare 2 : Payback

Diupdate27 November 2018
Versi Saat Ini1.27
Ukuran19M
Perlu Android versi 2.3 dan yang lebih tinggi
Install1.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehFreyr Games
Developersupport@ifreyr.com
Kebijakan Privasi
上海普陀区西康路1255号12楼

LINK DOWNLOAD

13. Enemy Strike


Sedikit berbeda dari game perang lainnya, Enemy Strike menuntut kamu untuk diam di satu tempat dan menghabisi musuh yang datang mendatangimu.

Ya, kamu nggak perlu bergerak menjelajah ke sana-kemari untuk membunuh musuh. Cukup arahkan crosshair ke arah musuh dan tembakkan peluru.

Dalam game buatan Killer Bean Studios ini, kamu baru akan berpindah tempat tiap kali kumpulan musuh di tempat itu sudah selesai kamu habisi.

Detail Spesifikasi Enemy Strike

Diupdate5 Juni 2018
Versi Saat Ini1.7.0
Ukuran39M
Perlu Android versi 3.0 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehKiller Bean Studios
Developerkbstudios.email@gmail.com
Kebijakan Privasi
Killer Bean Studios LLC 6520 Platt Ave #215 West Hills, CA 91307 United States

LINK DOWNLOAD

14. Gun Shot Fire War


Game besutan developer LuGame ini termasuk salah satu game yang paling sederhana untuk dimainkan. Gun Shot Fire War didesain mirip dengan game FPS PC terpopuler, Counter Strike (CS).

Jadi bisa ditebak, efek visual seperti tembak-menembak, ledakan bom, hingga matinya musuh pasti nggak jauh berbeda dari apa yang disuguhkan dalam Counter Strike, guys.

Detail Spesifikasi Gun Shot Fire War

Diupdate14 Juni 2019
Versi Saat Ini1.2.6
Ukuran31M
Perlu Android versi 4.1 dan yang lebih tinggi
Install10.000.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehLuGame
Developerluciano199599@gmail.com
Kebijakan Privasi
luciano199599@gmail.com

LINK DOWNLOAD

15. Drone: Shadow Strike 3


Drone: Shadow Strike 3 adalah salah satu game Android terbaik yang diakui memiliki grafis kualitas HD ini juga bisa jadi pilihan yang wajib buat kamu mainkan, guys.

Nuansa perang menggunakan drone tempur dengan misi menghancurkan semua musuh yang datang dari segala arah menuntut kamu untuk fokus dan selalu waspada.

Adanya mode offline membuat game besutan Tilting Point ini sudah dimainkan oleh lebih dari 100 ribu pengguna Android, loh.

Detail Spesifikasi Drone : Shadow Strike 3

Diupdate31 Agustus 2019
Versi Saat Ini1.8.126
Ukuran40M
Perlu Android versi 4.2 dan yang lebih tinggi
Install100.000+
Rating KontenRating 16+
Ditawarkan OlehTilting Point
Developersupport@reliancegames.com
Kebijakan Privasi
521 5th Avenue New York, NY 10175

LINK DOWNLOAD

Nah, itulah dia rekomendasi MasIrfun mengenai game perang offline terbaik di platform PC dan Android yang bisa kamu jadikan bahan pertimbangan sebelum memainkannya.

Lalu mana dari daftar game terbaik di atas yang ingin kamu coba? Atau malah punya rekomendasi lainnya yang nggak kalah seru?

Jangan lupa tuliskan pendapat kamu pada kolom komentar di bawah dan sampai jumpa di artikel-artikel MasIrfun berikutnya, ya. Selamat mencoba!
Baca Juga
SHARE

Related Posts

Subscribe to get free updates

Post a Comment